Selasa, 27 Desember 2011

Misteri Awan Tsunami Raksasa di Langit Alabama


Awan berbentuk gelombang tsunami yang bergulung-gulung di langit Alabama, AS.
Misteri-Barisan awan raksasa itu bagai mengepung langit kota Birmingham di Alabama, Amerika Serikat, Jumat lalu. Awan berbentuk gelombang tsunami yang bergulung-gulung itu membuat stasiun cuaca setempat kebanjiran pertanyaan penduduk yang datang membawa foto awan aneh itu, “Apakah ini tsunami di langit?”

Para pakar mengatakan awan ini adalah contoh “gelombang Kelvin-Helmholtz.” Entah di langit atau di samudera, jenis turbulensi itu selalu terbentuk ketika lapisan atau cairan yang bergerak cepat meluncur di atas lapisan tebal yang bergerak lebih lambat sehingga menyeret permukaannya.

Gelombang air, misalnya, terbentuk ketika lapisan fluida di atasnya (udara) bergerak lebih cepat daripada lapisan fluida di bawahnya (air). Ketika perbedaan antara kecepatan angin dan air meningkat ke titik tertentu, gelombang pecah, membentuk seperti cabit yang condong ke depan. Bentuk itulah yang disebut sebagai bentuk gelombang Kelvin-Helmholtz.

Menurut Chris Walcek, ahli meteorologi di Atmospheric Sciences Research Center di State University of New York di Albany, angin yang bergerak cepat di langit dapat menyeret puncak awan tebal yang bergerak lambat di bawahnya dengan cara yang sama.

“Dalam gambar langit Birmingham, kemungkinan ada lapisan udara dingin dekat permukaan yang kecepatan anginnya rendah,” kata Walcek. “Itulah sebabnya ada awan atau kabut di lapisan itu. Di atas lapisan awan dingin yang bergerak lambat itu kemungkinan ada lapisan udara hangat yang bergerak lebih cepat.”

Umumnya, perbedaan kecepatan angin dan temperatur antara dua lapisan atmosfer ini begitu kecil sehingga udara yang bergerak cepat ini meluncur dengan lancar di atas udara yang bergerak lambat,” kata Walcek. Ada kalanya, perbedaannya begitu ekstrem. Jika perbedaan kecepatan angin terlalu besar, antarmuka antara kedua lapisan itu pecah menjadi turbulensi acak.

Gelombang Kelvin-Helmholtz terbentuk ketika perbedaan kecepatan angin dan temperatur di kedua lapisan menyentuh titik yang tepat. “Foto ini menunjukkan udara di antara dua lapisan atmosfer ini amat mendekati ambang batas turbulensi dan bercampur untuk menggabungkan kedua lapisan itu menjadi satu,” ujarnya.

17 komentar:

  1. saya benar-benar terkesan dengan blog ini. vegas88.asia

    BalasHapus
  2. This is a nice and informative, containing all information and also has a great impact on the new technology. Thanks for sharing it nagatogel.com

    BalasHapus
  3. Thank you for another fantastic posting. Where else could anyone get that kind of information in such a perfect way of writing? I have a speech next week, and I was looking for more info ;) dewamm.com

    BalasHapus
  4. You should write about the model/version on the blog. dewasbo.net

    BalasHapus
  5. You can expose it's perfect. Your blog examination should widen your readership. dewacasino.com

    BalasHapus
  6. For instance, coffee shops have menus of brown color or shades of the same hue in order to bring the atmosphere of the cafe and set it in the menu. radjahosting.com

    BalasHapus
  7. The you have is very useful. The sites you have referred was good. Thanks for sharing... dewa-sbobet.com

    BalasHapus
  8. I really appreciate the kind of topics post here. Thanks for sharing us a great information that is actually helpful. Good day! prediksitogelsingapura88.net

    BalasHapus
  9. thank udah ngepost sesuatu yg bagus, di lain waktu saya akan mampir lagi ke sini ;) dewasbobet.com

    BalasHapus
  10. aku benar benar suka denagn post ini. terima kasih telah berbagi info yang menarik mpbasah.com

    BalasHapus
  11. KabarAremania This is a very good post. Just wonderful. Truly, I am amazed at what informative things you've told us today

    BalasHapus
  12. I’m completely enjoying as of it and that I have you ever bookmarked to ascertain out new stuff you'll post.. Can you also check togelhariini.net

    BalasHapus
  13. I'm impressed, I must say. Very rarely do I come across a blog that's both informative and entertaining, and let me tell you, you've hit the nail on the head. Your blog is important; the issue is something that not enough people are talking intelligently about.
    video-bokeps

    BalasHapus
  14. imgid.com must say that overall I am really impressed with this blog. It is easy to see that you are passionate about your writing. If only I had your writing ability I look forward to more updates and will be returning.

    BalasHapus
  15. This is a nice and informative, containing all information and also has a great impact on the new technology. Thanks for sharing it
    dewabet88.com

    BalasHapus
  16. Artikel ini sangat menarik. Terimakasih telah berbagi informasi. Informasi ini sangat menarik

    ST3 Telkom

    BalasHapus